Minggu, 05 Desember 2010

Wanita Afghanistan Mulai Main Bola

E-mail Cetak PDF
Bbc urdu menayangkan cuplikan beberapa wanita remaja Afghanistan sedang latihan bola. Remaja remaja tersebut latihan tanpa memakai jilbab yang merupakan pakaian Islam.

Dalam  wawancaranya dengan Bbc seorang wanita mengatakan "olah raga sepak bola sangat cocok untuk Saya" dan diapun berharap suatu hari ia akan mewakili negaranya dalam pertandingan bola di stadion ini.
Sekarang stadion ini berbeda ketika Taliban masih berkuasa dulu. Ditempat ini lah diberi hukuman kepada orang orang yang berbuat salah. Tetapi setelah Amerika dan Nato menguasai Afghanistan tempat ini dirubah menjadi stadion sepak bola.

Sekarang sudah terjadi banyak perubahan didalam cara dan gaya hidup masyarakat Afghanistan. Mereka khususnya kaum remaja mulai meninggalkan cara hidup Islam. Pakaian pakaian mereka mulai jauh dari pakaian Islam, bahkan beberapa tahun lalu seorang wanita Afghanistan ikut dalam kontes wanita tercantik sedunia. Dia bahkan berani memakai bikini dalam acara kontes tersebut.

Pihak barat selama hampir 9 tahun ini bukan saja berhasil menguasai tanah Afghanistan, tetapi hati hati orang Afghanistan pun berhasil dikuasai sehingga banyak diantara mereka hidupnya mulai jauh dari agama Islam.
Di lain tempat, masih banyak juga kehidupan masyarakat Afghanistan yang tidak berubah. Fatima seorang perempuan tua Afghanistan tetap memakai burqah. Dia adalah salah satu dari lima belas juta janda yang suaminya tewas ketika perang melawan Rusia.

Fatima mengatakan kepada Bbc bahwa sepuluh tahun telah jualan di jalanan mulai semenjak suaminya meninggal dalam perang melawan Rusia. Fatima harus membiayai hidup ketujuh anak-anaknya. Hasil jualan pun untuk dapat memenuhi keperluan setiap bulan. Fatima sudah merasakan tiga puluh tahun peperangan.
Tetapi sebagian besar masyarakat Afgahistan dari golongan tua saja yang masih memegang teguh agama Islam sedangkan golongan muda sudah banyak jauh dari Islam.

Tidak ada komentar:

"MAJELIS RASULULLAH SAW"

"MAJELIS RASULULLAH SAW"









"PERADABAN BARU ISLAM (FITRAH MANUSIA)"

Seaching Blog