Senin, 05 September 2011

10 Ayat Ayat Bidadari

1. “Di sisi mereka ada bidadari-bidadari yang tidak liar pandangannya dan jeli matanya, seakan-akan mereka adalah telur (burung unta) yang tersimpan dengan baik.” (Surah sh-Shaaffaat [37]: 48-49)
2. “Dan pada sisi mereka (ada bidadari-bidadari) yang tidak liar pandangannya dan sebaya umurnya.” (Surah Shaad [38]: 52)
3. “Di dalam syurga itu ada bidadari-bidadari yang sopan menundukkan pandangannya, tidak pernah disentuh oleh manusia sebelum mereka (penghuni-penghuni syurga yang menjadi suami mereka), dan tidak pula oleh jin.” (Surah Ar-Rahmaan [55]: 56)
4. “Seakan-akan bidadari itu permata yakut dan marjan.” (Surah Ar-Rahmaan [55]: 58)
5. “Di dalam syurga itu ada bidadari-bidadari yang baik- baik lagi cantik-cantik.” (Surah Ar-Rahmaan [55]: 70)
6. “(Bidadari-bidadari) yang jeli, putih bersih, dipingit dalam rumah.” (Surah Ar-Rahmaan [55]: 72)
7. “Mereka tidak pernah disentuh oleh manusia sebelum mereka (penghuni-penghuni syurga yang menjadi suami mereka), dan tidak pula oleh jin.” (Surah Ar-Rahmaan [55]: 74)
8. “Mereka bertelekan pada bantal-bantal yang hijau dan permadani-permadani yang indah.” (Surah Ar-Rahmaan [55]: 76)
9. “mereka bertelekan di atas dipan-dipan berderetan dan Kami kawinkan mereka dengan bidadari-bidadari yang cantik bermata jeli.” (Surah Ath-Thuur [52]: 20)
10. “Dan ada bidadari-bidadari bermata jeli, laksana mutiara yang tersimpan baik.” (Surah Al-Waaqi’ah [56]: 22-23)

Tidak ada komentar:

"MAJELIS RASULULLAH SAW"

"MAJELIS RASULULLAH SAW"









"PERADABAN BARU ISLAM (FITRAH MANUSIA)"

Seaching Blog